Materi Latihan Dasar Pegawai
8 Oktober 2021
Inilah salah satu alasan sepanjang tahun 2021 saya tidak mengunggah konten
ke blog ini. Selain juga ada alasan lainnya. Betul sekali, saya mengikuti
pelatihan jadi pegawai yang baik dan benar, kegiatan Latihan Dasar (Latsar). Setelah
saya mengikutinya, saya merasa pelatihan ini perlu saya share agar bisa
dicontoh siapapun di instansi manapun guna meningkatkan kualitas diri dan
instansi tempat bekerja. Karena untuk meningkatkan kualitas baik untuk instansi
maupun untuk pegawai, maka banyak sekali pelajaran selama pelatihan. Diantara yang
paling saya suka adalah kita diminta membuat inovasi. Baik langsung saja
berikut kurang lebih rangkuman materinya. Semoga bermanfaat.
ANEKA (akuntabilitas, nasionalisme, etika publik, komitmen mutu, anti korupsi).
1. Wawasan Kebangsaan: 30-08-21
Kemenag Melayani: Nilai Moderat, Digitalisasi, Revitalisasi KUA, Ciber,
Kemandirian Pesantren, dll.
Fungsi Pegawai: pelayan, abdi negara, perekat masyarakat.
Citra Pegawai: integritas, inovatif, teladan.
Tugas: Buat video + Audio maksimal 3 menit
2. Isu Kontemporer: 31-08-21
Identifikasi masalah dengan curah pendapat atau diskusi kelompok atau dengan
survei. Diagnosa kenyataan dan harapan di lingkungan kerja.
Masalah, aksi, hasil, dan masa depan kebijakan.
Kondisi saat ini dan kondisi yang diharapkan.
Kondisi organisasi di tempat kerja.
Metode analisis APKL, ASTR, USG.
Tugas I: Mencari Isu-isu di instansi.
Tugas II: Analisis isu kontemporer maksimal 5 halaman, kertas A4, huruf
ukuran 11, spasi 1,5.
3. Kesigapan Bela Negara: 01-09-21
Bela negara adalah sikap cinta dalam rangka menjaga NKRI. Hal ini Untuk
mencegah ancaman dari dalam ataupun luar. Dari dalam misalnya keberagamaan
namun tetap satu, Adapun ancaman dari luar adalah perang misalnya. Karena itu
diantara bela negara adalah bukan hanya wajib militer melainkan juga di
lingkungan sekolah seperti belajar PPKn, mengikuti ekstrakurikuler, dll.
Tugas: Buat audio/MP3 belajar hari ini maksimal 3 menit.
4. Akuntabilitas Pegawai: Kamis, 02-09-21
Akuntabilitas adalah kewajiban menenuhi amanah sesuai aturan pegawai dan
kerja dan pemerintahan atau instansi.
Yel-yel: ubah cara pandang, ubah cara pikir, ubah sikap dan prilaku, ubah
cara kerja, yes yes yes...
Tugas: Video deskripsi tokoh Hoegeng
5. Nasionalisme dan Etika publik: 03-09-21
Kepentingan umum, melayani masyarakat lebih diutamakan dari kepentingan
pribadi. Hal ini bisa dilihat dr video film pendek pegawai perangkat desa.
Adapun nasionalisme videonya lebih ke pejuang itu bersama sampai tidak bisa
diketahui makamnya akhirnya tabur bunga ke seluruh makam.
Tugas: Cover lagu nasionalisme tanah airku bentuk video.
6. Komitmen mutu: Sabtu 04-09-21
Mutu, inovasi, efisiensi, efektifias: kinerja organisasi.
Efektif: kecepatan, kemudahan, dll.
Inovasi: Lerning sistem, digital, dll.
Mutu adalah produk atau jasa yang diberikan kepada pelanggan sesuai dengan
kebutuhan dan keinginan dan bahkan melampaui harapannya. Mutu adalah salah satu
standar yang menjadi dasar untuk mengukur hasil kerja.
Komitmen dan kondisi Pegawai: profesional, disiplin, efisien, tanggung
jawab, reward, etika dan moral.
Tugas: mencari instansi atau perusahaan dan filosofi logonya yang menerapan
mutu tinggi sehingga tetap exis.
7. Anti korupsi: Senin, 06-09-21
Jenis korupsi misalnya di kesehatan juga melibatkan pihak swasta, alat
kesehatan, makrab, dan pengadaan pengobatan. Tempat korupsi di DPR, DPR D karena
di sini semua ditentukan. Di Pengadaan barang dan jasa juga dalam pembangunan yang
paling banyak rawan korupsi. Bahkan PKP merilis 80 persen kasus korupsi ada di
pengadaan barang dan jasa.
Kasus korupsi seperti di atas sudah ada sejak 1955, pejabat orde lama ada
yang mengkorupsi surat suara pemilu. Juga di Pertamina oleh direkturnya. Di
Orde baru, pengadaan barang dan jasa dimonopoli dan terindikasi KKN, dengan
proses penunjukan langsung dan terkadang manipulatif. Di era milenial saya kira
juga banyak, seperti kasus papa minta siham, dll.
Lembaga lama penekan korupsi: BPK, BPKP, inspektorat jenderal, kepolisian,
kejaksaan. Lembaga baru: KPK, LKPP, LPSE.
Para pegawai rendahan, para tender yang curang itu misalnya saja kalo TDK
dikasih transport TDK mau jalan. Birokrasi itu anak kandung korupsi terutama
pengadaan. Hasil korupsi dari hitungan KPK mencapai 155 triliun setara dengan
22 juta rumah sederhana.
Tugas: resume video berupa PDF maksimal 5 halaman: pengertian, jenis,
pelaku, sebab, dampak, strategi pencegahan, jika anda dilingkungan rawan korupsi.
8. Manajemen Pegawai: Selasa, 07-09-21
Pegawai untuk melaksanakan kebijakan publik dan pemerintah sehingga aturan
perlu dibuat terkait cuti, gaji, pengembangan karir, dll.
Tugas: menuliskan aturan cuti, gaji, pengembangan karir, dll.
9. WoG: Rabu, 08-09-21
WoG adalah sistem kolaborasi integrasi. Konsep Satu pintu. Konsep dan
tujuan WoG adalah memaksimalkan pelayanan publik.
WoG untuk integrasi program pelayanan dan ada nuansa kompetisi antar
sektor.
Pintu masuk WoG adalah e-government yang bermanfaat untuk anti korupsi,
tranparansi, dll. Contoh negara yang sudah menerapkan E-goverment: Korea,
Kenya.
Tugas: buat uraian instansi yang sudah menerapkan WoG, cari video atau film
pendek yang mengandung WoG.
Tugas: buat RPS Latsar Nasionalisme.
10. Pelayanan Publik: Kamis, 09-09-21
Setiap masyarakat punya kebutuhan. Karena itu pemerintah atau instansi
perlu memberikan pelayanan yang cepat, efisien.
Tugas: menganalisis patologi pelayanan.
Tugas: buat RPS Nasionalisme.
11. Habituasi: Jumat, 10-20-09-21
Isu: .....
Solusi: .....
Jadwal Rancangan Kegiatan Aktualisasi: (Selama 4 minggu) / sesuai templet proposal, ..., revisi, ....., hasil akhir dan perbaikan.
Kegiatan Aktualisasi:
Minggu pertama: ....., ......, ...., (dengan mentor: .....).
Minggu kedua:
Minggu ketiga:
Minggu keempat: ....., ......, ...., (dengan mentor: .....).
Hambatan dan Antisipasinya:
....., ......, ...., .
Seminar Proposal Rancangan Aktualisasi: Penyaji 10 menit, Pebahas 10 menit, Dan tanya jawab 15
menit.
Penilaian: Isu, Pemecahan isu dengan gagasan kreatif, Kegiatan yang dipilih
relevan untuk penyelesaian isu, Aktualisasi agenda relevan dengan seluruh kegiatan.
Komentar Dewan Penguji:
Siapa saja objek atau sampelnya, dll. (Penguji I)
Bagaimana mereka yang.....dll. (Penguji II)
12. Habituasi di Tempat Kerja 24 Sep-24 Oktober 2021
Revisi jadwal kegiatan...., dll.
Lain-Lain: Buat daftar pertanyaan semacam survei, memakai istilah yang bagus dan sesuai...., dll.